Chelsea Harus Bayar Segini Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
1 month ago
8
ARTICLE AD BOX
Berita Transfer: Chelsea dikabarkan harus membayar kompensasi kepada Manchester United jika mereka membatalkan kesepakatan permanen Jadon Sancho di musim panas mendatang.