Berita Liga Jerman: Pelatih kepala Timnas Jerman, Julian Nagelsmann, tidak segan untuk memuji penampilan Leon Goretzka pada laga melawan Timnas Italia di leg pertama babak perempat final UEFA Nations League 2024/25 yang dilangsungkan di San Siro, Jum’at (21/03) dini hari WIB.