Kesatria Bengawan Solo Lepas Dayon Griffin Jelang Babak Playoff
6 hours ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Basket IBL : Kesatria Bengawan Solo akhirnya mengganti salah satu pemain asing mereka jelang babak playoff yang semakin dekat di depan mata. Adalah Dayon Griffin yang dilepas karena dianggap kurang memenuhi ekspetasi.