Berita Liga Jerman: Mantan striker Borussia Monchengladbach dan pelatih kepala Bayern Munich, Jupp Heynckes, mengakui bahwa dirinya sudah tidak lagi tertarik untuk menyaksikan pertandingan sepakbola modern. Ia lebih memilih untuk menghabiskan waktunya di pusat kebugaran, ketimbang menyaksikan sepakbola.